π Tujuan :
GAMBAR Aktivitas:
Ambil Template Aktivitas.
πTugas Orangtua :
1. Anak tahu bahwa Tuhan berkuasa atas tubuhnya, sebab Ia-lah yang menciptakan manusia.
2. Anak bersyukur pada Tuhan untuk tubuhnya dan mau menggunakan untuk hal yang baik.
π π£Attention Grabber:
......................................
π Bahan Cerita :
Sudah lama sekali telingaku sakit. Aku tidak bisa mendengar.
Mungkin burung itu bernyanyi, ya? Cuit, cuit! Tapi aku tidak dengar.
Mungkin air hujan itu menetes, ya? Tik, tik ! Tapi aku tidak dengar.
Mungkin anak-anak itu tertawa dan bermain, ya? Hahaha, dung! Dung! Tapi aku tidak dengar.
Lalu, suatu hari Yesus datang menyentuhku. Menyentuh telingaku!
Dan, YA! Aku sekarang bisa mendengar. Terima kasih, Tuhan.
π Alat PERAGA:
π£ Step by Step:
πΌπΈ Lagu :
T’rima kasih Tuhan untuk t’lingaku
Telinga yang lebar, tapi bukan kerupuk
Bisa dengar suara yang keras dan yang lembut
Oh, t’rima kasih Tuhan untuk t’lingaku
π¨ IDE Aktivitas :
T’rima kasih Tuhan untuk t’lingaku
Telinga yang lebar, tapi bukan kerupuk
Bisa dengar suara yang keras dan yang lembut
Oh, t’rima kasih Tuhan untuk t’lingaku
π¨ IDE Aktivitas :
Mendengar suara tabung ‘shaker’
Membuat drum
dan bermain drumband
Ambil Template Aktivitas.
πTugas Orangtua :
Dalam minggu ini, papa mama mengajak anak jalan-jalan ke toko kaset/CD. Ajak anak memilih 1 kaset/CD yang baik (untuk didengar/dibeli). Di rumah, papa mama mengajak anak mendengar dan menyanyikan lagu-lagu yang baik. Lalu ajak anak bersyukur untuk telinga yang bisa mendengar.
Comments
Post a Comment