πTujuan :
· Mengerti bahwa salah satu bukti kita bertumbuh dalam mengasihi Tuhan adalah kasih kita kepada sesama· Belajar melayani dengan hati yang digerakkan oleh belas kasihan seperti teladan Tuhan Yesus
· Belajar mengasihi sesama dengan melayani dan memberikan perhatian pada yang membutuhkan
π Ayat hafalan :
Aku berkata kepadamu, sesungguhnya segala sesuatu yang kamu lakukan untuk salah seorang dari saudara-Ku yang paling hina ini, kamu telah melakukannya untuk AkuMatius 25:40
π¨ Latar belakang pengajaran :
π¨ Latar belakang pengajaran :
π π£ Attention Grabber :
π Bahan Cerita :
Love Jesus ? Serve With Mercy!
Matius 25:34-40; Kisah William Booth (pendiri Salvation Army)
Tuhan mau memakainya untuk mengubah kehidupan orang-orang itu dan menjadikan hidup mereka lebih baik. Ia setia melakukannya dan setelah melalui pergumulan doa, Catherine, istrinya, mendukungnya dalam pelayanan ini. Badan yang didirikannya kemudian diberi nama Salvation Army.
Saat ini, dengan motto Soup, Soap and Salvation, SA melayani di lebih dari 100 Negara dengan 125 bahasa untuk mengabarkan Injil. Setiap tahun, mereka menyediakan 23 juta makanan dengan potongan harga. Mereka merawat orang sakit, tuna wisma, pecandu alkohol, ibu-ibu muda, membuat sekolah, rumah bersalin, dan tempat bagi anak-anak.
(sumber : Detonate, hal.102, 106, 110, 114, 118, 122) Lihat juga
Yuk kita nonton :
Did you know salvation army founder William Booth was a social entrepreneur?
π Alat Peraga :
π£ Step by Step :
You have given life to me
I was nothing before You found me
You have given life to me
Heartaches, broken pieces, ruined lives are why You died on Calv’ry
Your touch was what I longed for
You have given life to me
π¨ IDE Aktivitas :
Papa, ceritakan pada anak tentang pelayanan yang pernah papa lakukan bersama teman-teman saat papa remaja! Bagaimana teman-teman (misal: teman ktb di masa remaja) atau sahabat Papa mendukung dan menguatkan di dalam pelayanan tersebut?
Proyek Ketaatan:
1. Sisihkan uang sakumu untuk mempersiapkan dana pelayanan akhir semester ini.2. Apa lagi yang perlu kamu siapkan untuk pelayanan itu?..........Buatlah daftarnya






Comments
Post a Comment